Kamis, 01 Maret 2012

Dave Farrell

Dave Farrell Musician Dave "Phoenix" Farrell of Linkin Park performs at the Staples Center on March 4, 2008 in Los Angeles, California. 
David Michael Farrell, atau lebih dikenal sebagai Dave Farrell atau Phoenix (lahir di Plymouth, Massachusetts, Amerika Serikat, 18 Februari 1977; umur 35 tahun) adalah bassis dari band beraliran nu metal, Linkin Park. Julukan "Phoenix" didapat dari tato Phoenix di kedua lengannya.

Awal Karier

Phoenix menghabiskan masa kecilnya di Plymouth, Massachusetts lalu pindah ke California. Phoenix mulai belajar gitar saat berusia 5 tahun karena terinspirasi oleh kakaknya. Ketika SMA, Phoenix bergabung pada band Christian Punk Tasty Snax. Saat awal bergabung, Tasty Snax sedang membutuhkan bassist, lalu Phoenix memilih untuk bermain bass.
Setelah Phoenix lulus SMA, ia melanjutkan kuliah di UCLA. Pada saat kuliah, ia bertemu dengan Brad Delson yang merupakan teman satu kamarnya. Brad Delson lalu Mengajak Phoenix untuk menjadi Bassist pada band Xero dan Phoenix menyetujuinya. Setelah mereka merilis album Xero Sampler Tape, Phoenix sempat keluar dari Xero karena harus menjalani tur bersama band lamanya Tasty Snax.


Nama lahir David Michael Farrell
Lahir 18 Februari 1977 (umur 35)
Asal Plymouth, Massachusetts, Amerika Serikat
Genre Rock alternatif
Pekerjaan Musisi
Instrumen Bass
Vokal
Tahun aktif 1995–sekarang
Label Machine Shop/Warner Bros.
Artis terkait Linkin Park
Situs web [1]
Instrumen khusus
Ernie Ball Music Man String Ray

Tidak ada komentar:

Posting Komentar